Murung Raya

RIPJ-PID Murung Raya Jadi Panduan Sinergi Kebijakan Riset dan Inovasi

Puruk Cahu– Penyusunan RIPJ-PID 2025–2029 bertujuan menyamakan persepsi sekaligus membangun sinkronisasi arah kebijakan pemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi (IPTEK) di Murung Raya. Pada Selasa (7/10/2025).

RIPJ-PID mencakup potensi sumber daya alam dan ekonomi daerah, kondisi riset dan inovasi saat ini, identifikasi permasalahan pembangunan yang dapat diatasi melalui IPTEK, serta penentuan tema prioritas riset dan strategi peta jalan riset yang terukur.

Dokumen ini diharapkan membantu pemerintah daerah merumuskan kebijakan berbasis bukti, serta mendorong kolaborasi riset untuk solusi pembangunan yang tepat.

(Marselinus/Deddy)

You can share this post!

0 Comments

Leave Comments