Bartim

Ambruknya Jembatan Desa Muru Duyung , Warga Desa Tuntut Pengusaha CV. Barito Timur Mandiri

BARITO TIMUR - Atas kecerobohan pengusaha CV. Barito timur mandiri, mengangkut material jenis besicor beton menggunakan truck jenis fuso yang melebihi tonase, mengakibatkan ambruknya jemba tan menuju desa muruduyung kecamatan pematang karau. Kejadian diduga kuat dipicu kerena armada memuat  melebihi kapisitas sehingga rodanya lepas dari superband yang tersedia, dan memapas sederetan lantai dan lengger jembatan hingga patah dan armadanyapun terperosok. Kepala Desa Muruduyung Kecamatan Pematang Karau. Jayanto. J. Salau kepada jurnal tv mengatakan, kejadian berwal dari CV. Barito timur mandiri yang bekerja sebagai pemenang tinder peningkatan ruas jalan Desa Muru Duyung tahun anggaran 2020 dengan pekerjaan cor beton. Namun disayangkan meninggalkan rusaknya jembatan akibat dilintasi mobil beban berat yang bermua tan besi cor beton sehingga ambruknya jembatan ke pedesaan . Atas nama masyarakat desa melalui ketua dan sekretaris bpd desa muruduyung mengatakan, jalan ini merupakan jalan satu - satunya keluar masuk desa sehingga, sangat mengganggu aktifi tas keseharian masyrakat  dan dikhawatirkan nantinya  menimbulkan korban ia berharap kepada dinas pupr dan CV. Barito timur mandiri, agar bertanggung jawab memperbaiki jembatan tersebut.

 

( HJ/AF)

 

You can share this post!

0 Comments

Leave Comments