P. Raya

Pemko Berupaya Tuntaskan Pembangunan saat Pandemi Covid-19

Dalam rapat kordinasi dan pengendalian (Rakordal) triwulan III untuk menentukan arah pembangunanan skala prioritas, Selasa 13 Oktober 2020, Sekda Kota Palangka Raya, Hera Nugrahayu mengatakan, "Meskipun saat ini seluruh OPD anggarannya terkena rasionalisasi hingga 50 persen  untuk penanganan covid-19, namun pemko tetap mengupayakan berjalannya program pembangunan hingga tuntas". Lebih lanjut Sekda menambahkan, rakordal triwulan III memiliki tujuan agar perencanaan pembanguan daerah bisa berjalan dengan optimal, serta diikuti komitmen SOPD meski dalam pandemi covid-19. Sebagai contoh, di tengah pandemi covid-19, Pemko Palangka Raya masih bisa melakukan pembangunan drainase di Jalan Temanggung Tilung, dan peningkatan akses jalan di beberapa lokasi. Ada pun program ekonomi cerdas akan dijalankan pada tahun 2021 mendatang.

 

(HB)

 

You can share this post!

0 Comments

Leave Comments