P. Raya

Intervensi Serentak Penanganan Stunting Di Kalteng mencapai 99,4% (Persen)

PALANGKA RAYA - Rapat Koordinasi Daerah. Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk Dan Keluarga Berencana Provinsi Kalimantan Tengah yang mengambil Tema"Sinergi Provinsi Dan Kabupaten/ Kota dalam mewujudkan perempuan berdaya Dan Anak Terlindungi Menuju Kalteng Makin Berkah, Kegiatan dilaksanakan di Hotel Aurilla, Jalan Adonis Samad, Palangka Raya (15/8/2024).

Ketua TP PKK Provinsi Kalimantan Tengah Ivo Sugianto Sabran menyampaikan, Sekapur Sirih, penanganan stunting interviensi serentak pencegahan stunting yang telah dilaksanakan pada bulan juli yang lalu, yang mana Kalimantan Tengah bisa mencapai 99,4% bahkan ada beberapa kabupaten serta kota yang mencapai 100%.

Dari 13 Kabupaten/kota penanganan stunting yang naik ada 4 kabupaten ,yang paling tinggi kenaikan penanganan stunting Kabupaten Kotawaringin Timur, Sukamara, Katingan,dan kota Palangka raya.

Pencegahan Pernikahan Anak Usia, dan tidak kalah pentingnya Perlindungan Anak dalam Kekerasan masih terdapat kekerasan seksual terhadap anak dan pornografi anak di provinsi Kalteng agar pemerintah provinsi Kalteng dan pemerintah kabupaten/kota se-Kalimantan tengah, dapat meningkatkan upaya pemberian edukasi dan sosialisasi kepada masyarakat agar berani melaporkan kasus kekerasan yang terjadi disekitarnya.

Salah pemenuhan hak anak adalah  melalui pelaksanaan kabupaten/kota layak anak menuju provinsin layak anak (Provila) pada tahun 2023 terdapat 7 Kabupaten/Kota yang mendapatkan peningkatan KLA dengan peringatan masing masing Pratama dan madya.

“Semoga di tahun 2024 ini terdapat peningkatan jumlah kabupaten dan kota yang mendapatkan peringkat KLA,"tutupnya.

 

(Era Suhertini)

 

 

You can share this post!

0 Comments

Leave Comments