Bartim

Jalan Simpang Empat Jaweten Rusak Parah.

TAMIANG LAYANG - Hiruk pikuk kendaraan, yang berlalu lalang di perampatan  jalan, antara jalan  negara dan jalan ex pertamina,tepatnya di Desa Simpang Empat Jaweten, Kecamatan Dusun Timur, membuat ketidak nyamanan, pemakai jalan negara, baik  kendaraan umum, roda dua maupun roda empat yang melintas.

Pasalnya, banyaknya kenderaan perusahan tambang dan perusahaan sawit, yang melintas di jalan negara, tanpa dipandu, petugas keamanan jalan alias tripekmen, sehingga. Armada angkutan perusahaan, semau dan sesuka hati melewati jalan perampatan, tanpa memperhatikan pengguna jalan negara untuk umum yang lebih utama  didahulukan. Kondisi tersebut, diperparah lagi dengan rusaknya jalan negara berlobang dan tergenang air, tidak ada yang bertanggung jawab.

Dinas Perhubungan Kabupaten Barito Timur Bertulumius, mengatakan, crosing di perampatan jalan simpang empat jaweten diharuskan, ada pengamanan jalan atau tripekman, untuk memandu antara armada umum dan armada perusahaan yang melintas, dan ada rasa tanggung jawab untuk memperbaikinya.

 

(Haji Suriansyah/Ahmad Fahrizali)
 

You can share this post!

0 Comments

Leave Comments