P. Pisau

Bupati Sampaikan Pidato Pengantar Rekomendasi DPRD Dalam LKPJ Tahun 2021

Pulang Pisau - Belum lama ini, di ruang sidang Paripurna DPRD Kabupaten Pulang Pisau digelar rapat Paripurna ke 6 Masa Persidangan I Tahun Sidang 2022 tentang Rekomendasi DPRD terhadap LKPJ Pemerintah Daerah Tahun 2021,

Bupati Pulang Pisau, Pudjirustaty Narang, unsur Forkopimda dan seluruh kepala SOPD Lingkup Pemkab Pulang Pisau serta sejumlah tamu undangan lainnya. Turut hadir dalam rapat tersebut, 

Bupati Pulang Pisau mengatakan pada seluruh awak media bahwa pada tahun 2021 banyak keberhasilan yang telah dicapai dan dirasakan manfaatnya oleh masyarakat Pulang Pisau khususnya,

Ini bisa terlihat dari banyaknya pengakuan dan penghargaan dari berbagai pihak terhadap kemajuan diberbagai bidang yang dicapai oleh Kabupaten Pulang Pisau, lanjut Bupati, BPK RI Perwakilan Kalteng telah memberikan opini WTP atas laporan keuangan pemerintah daerah (LKPD) Kabupaten Pulang Pisau sebanyak 6 kali berturut turut sejak tahun 2015 hingga tahun 2020. ujarnya lanjut

Menurutnya, "Dengan penilaian BPK tentu tersebut dapat menjadi motivasi bagi pemerintah kita untuk lebih meningkatkan kinerja setiap tahunnya demi kedejahteraan masyarakat Pulang Pisau,"   Bupati Pulang Pisau sembari berpesan. 

(Surya Adi Winata)

 

You can share this post!

0 Comments

Leave Comments