PULANG PISAU - 6/5/2021. Bertempat di kantor DPC Partai Gerindra kabupaten Pulang Pisau Jalan Abel gawey (rayII) no. 128, pengurus partai Gerindra berpesan kepada para pemudik khususnya warga Pulang Pisau dan kepada seluruh masyarakat di indonesia.
Sahrul, Ketua DPC partai Gerindra mengatakan, "Kalau masih bisa di tunda sebaiknya di tunda saja dan jangan mudik, mengingat pandemi covid 19 di negara kita ini masih mewabah. Kita jadikan pelajaran dari negara negara tetangga seperti di india dan malaysia yang sangat parah”, pungkas Sahrul.
Masih di tempat yang sama, Nicko sebagai wakil ketua DPC partai berlambang burung Garuda menambahkan.
Sebagai warga negara yg baik wajib mentaati aturan pemerintah,semua bertujuan baik agar semua masarakat indonesia dan khususnya Pulang Pisau terhindar dari wabah virus covid 19,sehingga kita dapat beraktifitas seperti seblumnya,dan ekonomi semakin baik untuk kedapanya, tambah Nicko.
(Sadiyo)
0 Comments