Kobar

Pawai Perayaan 1 Muharam 1446 Hijriyah Oleh PHBI Kobar

PANGKALAN BUN - PHBI Kabupaten Kotawaringin Barat, menggelar kegiatan berupa, Pawai Perayaan 1 Muharam 1446 Hijriah, atau tahun baru islam, yang baru pertama kalinya dilaksanakan, pada siang hari yang dimulai sejak pagi pukul 7.30 wib, hingga selesai pada Minggu 7 Juli 2024.

Pawai  1 Muharam yang dilepas dari, depan rumah Dinas Bupati Kobar, di ikuti ratusan peserta, dari berbagai kalangan seperti masyarakat umum, kelompok pengajian, pelajar dan mahasiswa, serta remaja masjid yang ada di Kobar,

Pengurus PHBI Kobar dan panitia pelaksana, yang berkaitan dengan, kegiatan pawai menyambut tahun baru islam, merupakan program kerja pengurus, panitia hari-hari besar islam, di kobar tahun 2024, yang bertujuan menjadi media, dakwah umat islam di kalangan, masyarakat umum khususnya di Kobar.

Peserta pawai dengan membacakan, ayat ayat suci Al Quran juga, sebagai ajang silaturahmi diantara, sesama umat beragama serta, untuk melestarikan warisan budaya, dan adat istiadat masyarakat, yang telah ada secara turun temurun yang, bernafaskan islam, di Kabupaten Kotawaringin Barat.

Seluruh peserta pawai menyambut, dan merayakan tahun baru, islam 1 muharam 1446 hijriah, akan dinilai oleh tim juri yang, tersebar dari mulai garis star, hingga garis finish, pemenang akan diberikan hadiah berupa, piala dan piagan penghargaan, serta uang pembinaan.

(Rudi Bintoro)

 

You can share this post!

0 Comments

Leave Comments