P. Raya

Perkenalkan Budaya Dan Kearifan Lokal Lewat Televisi, Radio Maupun Media Online

PALANGKA RAYA - KPI Pusat mengapresiasi KPID provinsi Kalteng yang memberikan anugrah kepada lembaga penyiaran yang ada di Kalteng, baik Televisi maupun radio. Harapannya kegiatan ini bisa rutin setiap tahun, kata Ubaidillah Ketua KPI Pusat, saat di wawancari Tepatnya di GPU Tambun Bungai, Palangka Raya ,Provinsi Kalteng, Rabu Malam 13 Desember 2023.

"Bagaimana  yang telah dilakukan KPID KPID yang lain, ini yang perdana/pertama kali kegiatan anugrah Award 2023, untuk lembaga penyiaran Televisi maupun Radio, dan on line, tentunya perlu kedepannya lebih baik lagi kategori kategori yang belum masuk ataupun radio yang belum mendapatkan penghargaan,"Jelas Ubadillah.

Harapannya terutama untuk KPID di Kalteng kategorinya disesuaikan dengan kearifan lokal karena bisa membedakan khusus antara salah satu dengan daerah yang lain Mungkin Kalteng  punya ciri khasnya apa yang lebih menyolok misalnya peduli pariwisata ataupun kearifan lokalnya.

 

(Era Suhertini)

 

You can share this post!

0 Comments

Leave Comments