Kobar

Sosialisasi Penyusunan Visi Misi Dan Program Bapaslon Sesuai Rpjpd

PANGKALAN BUN - KPU Kobar menggelar sosialisasi, penyusunan visi dan misi calon, kepala daerah sesuai dengan, rencana pembangunan jangka panjang daerah, atau RPJPD 2024-2045,  kegiatan ini dihadiri oleh, perwakilan Partai Politik, Organisasi Masyarakat, Mahasiswa, Akedemisi Pada Rabu 17 Juli 2024.

PLT Ketua KPU Kobar Suprianur, menyampaikan pentingnya kegiatan, dalam rangka memberikan pemahaman, kepada masyarakat tentang, arah pembangunan daerah dalam jangka panjang, serta visi dan misi yang disampaikan oleh, para calon Kepala Daerah harus, selaras dengan RPJPD 2024-2045, sehingga tercipta kesinambungan, pembangunan yang berkelanjutan.

sosialisasi diharapkan bisa menjadi, bahan penyusunan calon, Kepala Daerah dalam membuat, visi dan misi kedepan, hal ini disampaikan pemateri, Prof. Dr. Ir. Juni Gultom, selaku kepala Bappedalitbang Kobar, isu-isu yang dianggap relevan untuk, dijadikan visi misi kedepan diantaranya, masalah pendidikan dan kesehatan, infrastruktur, dianggap masih menjadi isu yang perlu, dituangkan dalam visi misi kepala daerah.

termauk isu soal ketahanan pangan, menurut Juni Gultom sesuai, data ada 39 desa rawan pangan dikobar, secara persentasi baru 3 persen, sedangkan 97 persen lainnya, masih harus didatangkan dari luar daerah seperti dari pulau jawa, isu ketahanan pangan sangat, relevan karena produksi beras di kobar masih sangat rendah.

menurut Juni Gultom dalam penyusunan, visi misi kepala daerah, harus mengacu pada RPJPD, yang telah di susun menjadi peraturan daerah, yang saat ini sedang dalam proses, pembahasan untuk ditetapkan menjadi perda.

(Rudi bintoro)

You can share this post!

0 Comments

Leave Comments