Kalteng

DPC PDI Perjuangan Kobar Menggelar Rakercab III

PANGKALAN BUN - DPC partai Demokrasi Indonesia Perjuangan, Kabupaten Kotawaringin Barat, menggelar rakercab III, jumat pada 11/11/2022 Di Hotel Avilla P.Bun, Rakercab III yang dibuka oleh, Sekretaris DPD PDIP Kalimantan Tengah, Sigit K Yunianto, juga dihadiri Pj Bupati Kobar Anang Dirjo, Anggota DPR RI Komisi Vii Willy M Youseph, serta anggota DPRD Provinsi Mariani Sabran, Zubeir Arifin, Dan Ketua DPC PDIP Kobar, Ahmadi Riansyah.

Hadir dalam rakercab III, para pengurus DPC PDIP Kobar, anggota DPRD Kobar dari partai PDIP, serta sayap partai . Bertujuan untuk pemenangan, pemilu 2024. Sekretaris DPD PDI-P Kalteng, Sigit K Yunianto, dalam sambutannya mengatakan, desa kuat indonesia maju berdaulat harus, diwujudkan melalui PDIP. Rakercab III untuk pemenangan pemilu 2024, PDIP harus kompak, sinergis, solid dan senafas dengan motto PDIP, serta meminta semua pengurus DPC, PAC, sayap dan badan harus turun, ke tengah masyarakat untuk, menampung aspirasi, dan membantu masyara-kat.

Ketua DPC PDIP Kobar Ahmadi Riansyah, dalam sambutannya mengatakan, PDIP sebagai partai pemenang pemilu, sudah banyak memberikan, kontribusi dalam pembangunan, dan diharapkannya melalui rakercab III, PDIP dapat menghasilkan buah pikiran, dan saran untuk pembangunan, Kabupaten Kotawaringin Barat yang lebih maju. Keberhasilan partai diukur, dari perolehan suara kemenangan, di setiap daerah, dan PDI Perjuangan, yang semula menargetkan 6 kursi, di tahun 2019 di angka 20% di tahun 2024, menargetkan di angka 30% atau 10 kursi.

Diharapkan seluruh kadar harus siap, bertarung dan kompak agar, tercapai apa yang di inginkan. Melalui rakercab III memiliki satu tujuan, untuk pemenangan pemilu serentak, 14 februari 2024 sesuai arahan Ketua Umum Megawati. Semua harus tetap solid, satu kata tegak lurus semua, kebijakan dan arahan. Keputusan strategis wajib hukumnya untuk, dipatuhi dan dilaksanakan, oleh semua kader partai PDIP.

Di tempat yang sama, anggota DPR RI Komisi VII Welly M Yoesep, menyatakan kebesaran PDIP, adalah ideologi pancasila menjaga uud 45, dan bhineka tunggal ika, serta menjaga kesatuan Republik Indonesia, dan ini harga mati untuk PDIP. Sebagai eksekutif legislatif, dan apa pun tugas, saudara – saudara perhatikan rakyat. Berikan yang terbaik untuk rakyat  karena pdip ada dan besar hingga sekarang ini, karna rakyat yang akan, memenangkan PDIP di pemilu serentak, di tahun 2024 mendatang. 

(Rudi Bintoro)

 

 

You can share this post!

0 Comments

Leave Comments