P. Raya

Pemanfatan Sistem Rujukan terintergrasi Dan Public Safety Centre 119 Terhadap Kesehatan Ibu Dan Bayi

PALANGKA RAYA - Dinas Kesehatan Propinsi Kalimantan Tengah melalui bidang kesehatan masyarakat melaksanakan kegiatan peningkatan kapasitas Kabupaten / Kota dalam. Pemanfatan sistem rujukan terintegrasi dan public safety Centre 119 terhadap kesehatan ibu dan bayi , bertempat di Hotel Neo Palangka Raya Kamis 20 Oktober 2022.

Berdasarkan Kepmenkes.RI No HK 01.07 Menkes/94/2020 tentang oenetapan Kabupaten/Lokus AKI dan AKB Tahun 2020 dan Kalimantan Tengah ditetap 2 dan 120 Kabupaten /Kota yaitu Kabupaten Kotawaringin Timur dan Kabupaten Kotawaringin Barat, Tahun 2021 Kabupaten Murung Raya, dah ditahun 2022 Kabupaten Lamandau dan berdasarkan Kemenkes RI No HK 01.07/Kemenkes/1294/2022 tentang Lokus kegiatan penurunan AKI dan AKB Tahun 2023 untuk Propinsi Kalimantan Tengah ditetapkan 10 Kabupaten /Kota. 

Berdasarkan data agregrat hasil pengkaijan audit maternal Perinatal survalians respons (AMP - SR) secara nasional berbanding lurus dengan data agregrat hasil pengkajian AMR - SR Tingkat Propinsi Kalimantan Tengah, bahwa kontibusi penyebab kematian ibu dan bayi salah satunya terjadi karena keterlambatan dalam merujuk, baik itu keterlambatan dalam mengambil keputusan, tidak ada fasilitas dalam merujuk,  dan belum terbentuknya jejaring serta sistem informasi yang mendukung dalam. Sistem rujukan yang terstandar .

(Era Suherti)

 

 

You can share this post!

0 Comments

Leave Comments