P. Raya

Rapat Pembahasan Hasil Pemeriksaan Atas LKP Kota Palangka Raya Tahun Anggaran 2023

PALANGKA RAYA - Rapat Pembahasan Hasil Pemeriksaan atas LKP Kota Palangka Raya , Tahun Anggaran 2023, dilaksanakan di ruang rapat paripurna DPRD Kota Palangka Raya , rapat ini dihadiri pansus dari DPRD Kota Palangka Raya, dan Pj Sekda Kota mewakili Pj Wali Kota, serta Kepala OPD Pemerintah Kota Palangka Raya. Rapat ini dilaksanakan pada hari Senin  24 Juni 2024 .

Rapat yang dilaksanakan di ruang rapat paripurna DPRD Kota Palangka Raya, membahas tentang hasil pemeriksaan, oleh Badan Pemeriksa Keuangan, atas laporan keuangan Pemerintah Kota Palangka Raya, tahun anggaran 2023 .

Rapat ini dihadiri oleh Panitia Khusus dari DPRD Kota Palangka Raya dan Pj Sekda Kota yang mewakili Pj Wali Kota, rapat yang berlangsung dipimpin oleh pimpinan rapat , noorkhalis ridha , yang sekaligus juga adalah Ketua Panitia Khusus .

Ketua Pansus, Noorkhalis Ridha mengatakan, rapat yang dilaksanakan sekarang , merupakan rapat untuk menindak lanjuti, terkait laporan LHP dari BPK , noorkhalis juga mengatakan  dari hasil rapat, akan ada rencana tindak lanjut dari tiap-tiap OPD , dan tenggat waktu yang telah ditentukan.

 

(Javiere Christopper)

 

You can share this post!

0 Comments

Leave Comments