news
kotim

TUKS WAJIB PATUHI ATURAN PEMERINTAH

Sampit  –Kunjungan kerja Komisi IV DPRD Kabupaten Kotawaringin Timur Ke  Terminal Untuk Kepentingan Sendiri (TUKS) menemukan masih adanya aturan yang belum dipatuhi oleh perusahaan.”Kami turun ke lapangan ini dalam rangka pembinaan. Kami harapkan perusahaan segera memenuhi syara

news
kotim

SUDAH SETAHUN JALAN TANAH MAS BELUM DIPERBAIKI

Sampit–Komisi IV DPRD Kabupaten Kotawaringin Timur Kalimantan Tengah menyayangkan perbaikan jalan poros Kelurahan Tanah Mas Kecamatan Baamang belum juga diperbaiki padahal sudah dibuat kesepakatan hampir setahun lalu. “Tentu kita sangat menyayangkan karena masyarakat juga merasakan dampak

news
kotim

Kompleksnya Persoalan  Perkuat Pelaksanaan Perda 

Sampit – Ketua DPRD Kotawaringin Timur (Kotim), Rinie Anderson mendukung dan mendorong agar penguatan  pelaksanaan  peraturan daerah.   Dengan demikian maka persoalan daerah  yang ranahnya pelanggaran perda bisa diselesaikan dan dituntaskan dengan cepat.

news
kotim

Limbah Sawit Meresahkan Masyarakat  Penambah Ikan

Sampit – Anggota komisi II Dewan perwakilan rakyat daerah (DPRD) Kotawarngin timur Hj Mariani meminta kepada pemeritah daerah supaya serius mengatasi persolan Limbah perusahan meresahkan masyarakat yang punya tambak ikan di kotawaringin timur. “tidak jarang ketika musim hujan terjadi kebo

news
kotim

Paisal :  Hendaknya Prestasi  Kepemimpinan Terdahulu, Jadikan Contoh Pemimpin Saat Ini

Sampit – Sekretaris Fraksi PDI Perjuangan Paisal Darmasing mengharapkan, prestasi, pengalaman dan semangat Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) terdahulu dapat dijadikan contoh dan dipertahankan dan ditingkatkan oleh Bupati dan Wakil Bupati periode sekarang. Dimana ujarn

news
kotim

Dandim 1015/Sampit, Kapolres dan Bupati Kotim Pimpin Operasi Yustisi

Sampit - Pasukan gabungan dari Kodim 1015/Sampit dan Polres Kotim serentak turun lapangan melakukan patroli gabungan pemakaian masker di wilayah Kabupaten Kotim yang berlangsung di halaman rujab Bupati Kotim, adapun rute patroli Yang dilalui meliputi Jl. HM. Arsyad, Jl. MT. Haryono, Jl. Cilik Riwut, Jl. Seribu Dahan dan kembali ke halaman rujab Bupati Kotim, Kemarin.

news
kotim

Pemkab Jangan Ganggu 'Pokir' DPRD 

Sampit - Aspirasi yang tidak kunjung 'terealisasi' membuat masyarakat apatis terhadap reses yang dilakukan anggota DPRD Kotawaringin Timur (Kotim). Anggota DPRD Kotim beberapa waktu yang lalu melakukan reses di daerah pemilihan (dapil) masing-masing. Hasil reses tersebut disampaikan dalam rap

news
kotim

Bupati Kotim : Jadilah Kader-Kader Muda Hindu Yang Progresif

Sampit - Bertempat Rumah Jabatan Bupati, Pimpinan Cabang kesatuan Mahasiswa Hindu Dharma Indonesia (PC KMHDI) Kotawaringin Timur Beraudiensi dengan  Kepala Daerahnya.

news
kotim

FRAKSI GERINDRA WALKOUT, REPOSISI ANGGOTA FRAKSI PAN DPRD KOTIM TUAI POLEMIK

Sampit - Reposisi jabatan Anggota Fraksi Partai Amanat Nasional (PAN) di DPRD Kotawaringin Timur (Kotim) yang dilakukan hari Senin tanggal 14 Juni 2021 menuai polemik. Pimpinan Fraksi Gerindra DPRD Kotim, H.Ary Dewar menyatakan tidak setuju jika reposisi ini dilakukan pada pertengahan tahun. Bahkan s

news
kotim

KETUA DPRD KOTIM DUKUNG LANGKAH PEMKAB KELOLA CSR

Sampit - Ketua DPRD Kotawaringin Timur (Kotim), Rinie Anderson mendukung rencana pemerintah kabupaten untuk mengelola program CSR dari dunia usaha untuk percepatan pembangunan.  Rinie sangat memahami kondisi keuangan daerah di tengah pandemi covid-19 ini yang membuat sektor pembangunan melambat.